Selasa, 05 Oktober 2010

TUGAS PENDAHULUAN PRAKTIKUM RANGKAIAN LISTRIK DAN ELEKTRONIKA

TUGAS PENDAHULUAN
PRAKTIKUM RANGKAIAN LISTRIK DAN ELEKTRONIKA
KELOMPOK III DAN VIII
KONDUKTOR DAN ISOLATOR
1. Apa yang dimaksud dengan konduktor, isolator dan semikonduktor? Berikan 2 contoh masing-masing!
2. Jelaskan perbedaan kawat, kabel, dan snur!
3. Jelaskan cara pembacaan skala hasil pengukuran pada jangka sorong dan mikrometer sekrup!
4. Apa kelebihan dan kekurangan PVC (Polivenil Clorida) sebagai bahan isolator pada kabel?
5. Jelaskan syarat-syarat bahan yang dapat dipakai sebagai konduktor dan isolator!
6. Mengapa warna isolator pada kabel berbeda-beda, biasanya hitam, biru dan putih?




Catatan:
1. Copy Paste x 0
2. Soal wajib nomor 1 sampai 5. Nilai plus jika menjawab soal nomor 6.
3. Praktikan membawa pensil warna, ketas gambar, penggaris, dan alat tulis menulis lainnya pada saat lab.
Asisten
Vivin Suryati dan Muh. Fikri Pomalingo

Tidak ada komentar:

Posting Komentar